
Pada tanggal 4 Desember 2024, kami pemerintah Desa Wanagiri, menghadiri rapat di Bumdesma tentang tata klola bumdesma bersama DPMD Kabupaten Tabanan.dan DPMD Kalimantan tengah,disini kami membicarakan aturan aturan tentang Bumdesma ,di disini juga kami bincang-bincang tentang cara penyaluran hasil pertanian di wilayah kecamatan selemadeg,agar di masa panen masyarakat tidak kecewa masalah harga,sehingga para petani bisa menikmati hasil jerih payahnya tanpa rasa kecewa,